Manggiardi B.W.T

Kita Semua Masih Saudara Kan.....


Konfigurasi IP Address
Agar komputer kita dapat terhubung ke jaringan yang kita buat, kita harus mengatur dulu konfigurasi IP yang ada di Interface yang akan kita gunakan
, dengan :
smkn2salatiga:~# nano /etc/network/interfaces
# This file describes the network interfaces available on your system
# and how to activate them. For more information, see interfaces(5).

# The loopback network interface
auto lo
iface lo inet loopback

# The primary network interface
auto eth0
iface eth0 inet static
        address 192.168.1.114
        netmask 255.255.255.0
        network 192.168.1.0
        broadcast 192.168.1.255
        gateway 192.168.1.1
        # dns-* options are implemented by the resolvconf package, if installed
        dns-nameservers 192.168.1.1
        dns-search smkn2salatiga.sch.id

Address diatas menunjukkan alamat ip yang akan kita gunakan, netmask untuk menentukan berapa subnet yang ada di jaringan yang kita buat, network fungsinya untuk mengatur jaringan yang akan kita pakai, broadcast berfugsi untuk mengatur ip broadcast yang ada di subnet kita, untuk gateway ini ip router yang ada di jaringan yang sudah kita buat, dns-nameservers ini digunakan untuk bisa mengakses ke gateway internet, jika terhubung. Perlu diketahui, untuk network dan broadcast ini tidak harus ada di konfigurasi, alias secondary, dikarenakan sudah ada netmask.
Jika sudah, kita restart konfigurasi IP dengan :
                smkn2salatiga:~# /etc/init.d/networking restart

0 komentar:

Posting Komentar